Penanganan Pengaduan Masyarakat 30 05 2021
Menindak lanjuti laporan adanya ular masuk Mobil di jalan Pilang Muda 04 Kelurahan Pilangbangu Kecamatan Kartoharjo Minggu 30 Mei 2021, pukul 16.45 WIB kemudian segera ditindaklanjuti oleh personil yang bertugas.
Tindakan yang dilakukan :
-Pencarian ular tersebut
-Penangkapan
-Memasukan ular tersebut dalam karung.
Peralatan yang digunakan : 2 Pasang Sarung Tangan, 2 Grapstik, 1 Senter, dan 1 Karung Goni

